by Putri Aksara | Nov 24, 2023 | INFO WISATA
Dikenal sebagai salah satu ikon bersejarah di kota Bandung, Hotel Savoy Homann mengundang tamu untuk merasakan pesona dan kemewahan era klasik yang dipadukan dengan fasilitas modern. Terletak di pusat kota Bandung, hotel ini bukan hanya tempat menginap, tetapi juga...
by Putri Aksara | Nov 24, 2023 | NEWS, TOUR & NEWS
Golfer peringkat sembilan dunia Atthaya Thitikul siap melakoni debut di ajang Simone Asia Pacific Cup 2023 yang berlangsung di Jakarta pada 21-23 Desember mendatang. Pegolf berkebangsaan Thailand tersebut merupakan pegolf berperingkat tertinggi dunia diantara 58...
by Putri Aksara | Nov 21, 2023 | INFO WISATA
Puncak, dengan pesonanya yang menakjubkan dan udaranya yang segar, telah menjadi destinasi favorit bagi para pencinta petualangan. Salah satu kegiatan ekstrem yang semakin populer di puncak adalah paralayang. Aktivitas ini tidak hanya memberikan pengalaman...
by Putri Aksara | Nov 19, 2023 | TOUR & NEWS
Golfer Indonesia Jonathan Wijono mengatakan, ia paling menikmati pertandingan hari keempat BNI Indonesia Masters 2023 karena permainannya lebih solid. Pada putaran keempat, golfer yang akrab disapa dengan Jowi tersebut sukses mencatatkan skor 67 pukulan atau 4 under...
by Putri Aksara | Nov 18, 2023 | TOUR & NEWS
Alison Lee mencatatkan empat birdie pada lima hole terakhirnya untuk mengukir skor 8 under 64 pada Jumat, dan tie (imbang) dengan Nasa Hataoka untuk unggul 36 hole di CME Group Tour Championship. Lee dan Hataoka memiliki skor 14 under 130 di pucuk klasemen. Sedangkan...