NEWS
Inspirasi Gaya Golf ala Lim Ji Yeon: Modis, Nyaman, dan Tetap Sporty
Aktris asal Korea Selatan, Lim Ji Yeon, semakin dikenal berkat perannya dalam berbagai drama populer seperti The Glory, Lies Hidden in My Garden, hingga yang terbaru The Tale of Lady Ok. Selain bakat aktingnya yang memukau, Ji Yeon juga kerap mencuri perhatian dengan...
Cove Amartha: Hunian Co-Living Premium dengan Fasilitas Sekelas Apartemen dan Mini Golf
Mencari tempat tinggal di Jakarta bukan perkara mudah, terutama bagi mereka yang menginginkan kenyamanan, fasilitas lengkap, dan lokasi strategis. Namun, Cove Amartha hadir sebagai solusi bagi para profesional muda dan pekerja urban yang mendambakan hunian co-living...
Royale Nusantara Golf Resort & Residence Siap Dibangun di IKN, Bakal Jadi Destinasi Golf Berkelas
Pembangunan Royale Nusantara Golf Resort & Residence di Ibu Kota Nusantara (IKN) semakin mendekati kenyataan. Sejumlah investor telah meninjau langsung lokasi yang akan menjadi area pembangunan lapangan golf mewah di Wilayah IKN Barat. Proyek ini diharapkan...
Golf Graha Famili Buka Tahun 2025 dengan Turnamen Monthly Medal
Turnamen Monthly Medal di Golf Graha Famili kembali digelar, menghadirkan pengalaman seru dan tantangan bagi para member maupun tamu. Acara yang berlangsung pada Sabtu (19/1) ini sukses menarik perhatian banyak peserta yang antusias bersaing dalam ajang...
PGA Unair Surabaya Gelar Monthly Medal Perdana untuk Pererat Silaturahmi Alumni
Persatuan Golf Alumni (PGA) Universitas Airlangga Surabaya sukses menggelar turnamen Monthly Medal perdana pada 30 Januari 2025. Ajang ini menjadi pembuka tahun baru dengan atmosfer kompetitif namun tetap santai. Bertempat di Bukit Darmo Golf (BDG) Surabaya, turnamen...
Davis Love III Pulih Usai Operasi Jantung Terbuka, Targetkan Kembali ke Lapangan
Mantan juara PGA Championship, Davis Love III, mengungkapkan bahwa kondisinya kini telah membaik setelah menjalani operasi jantung terbuka. Love, yang kini berusia 60 tahun, menjalani prosedur tersebut di Mayo Clinic, Jacksonville, untuk mengganti katup jantung yang...
Contact Us
______________________________
Email : halo@golftimes.id
Office : 0812-3456-7890
Advertising Info : 0811-1967-688
Information
- Redaksi
- Karir
- Media Partner
- Info Iklan
Categories
News
Profile
Junior & Amatir
Video
Tips & Tricks