by joko susilo | Jan 14, 2024 | TOUR & NEWS
Round 3 Sony Open in Hawaii berlangsung pada hari Sabtu (13/1), di Waialae Country Club di Honolulu, Hawaii. Round ini diwarnai oleh cuaca yang cerah dan angin yang tenang, yang membuat kondisi lapangan cukup menguntungkan bagi para pemain. Pada akhir round, ada...
by rudy iskandar | Jun 27, 2023 | TOUR & NEWS
Keegan Bradley memenangi gelar PGA Tour keenamnya saat menjuarai Travelers Championship di Connecticut, pada Minggu setempat. Pegolf Amerika Serikat itu mencatatkan dua under par 68 pada putaran final, untuk menyelesaikan kompetisi dengan skor under 23. Hal itu...
by rudy iskandar | Jun 24, 2023 | TOUR & NEWS
Denny McCarthy mengukir rekor baru di course 36 hole di TPC River Highlands dengan 15 under 125, dan Keegan Bradley menyamai catatan itu beberapa jam kemudian untuk mengimbangi McCarthy dan memimpin putaran kedua Travelers Championship pada Jumat setempat. Pada...