by bachtiar | May 11, 2023 | NEWS
Golf Times, Bandung-Ir. H.M. Sirodzudin akhirnya resmi terpilih menjadi Ketua Pengurus Provinsi Persatuan Golf Indonesia Jawa Barat (Pengprov PGI Jabar) Periode 2023-2027, menggantikan Herry Safarry sebagai ketua periode 2019-2023. Dirinya terpilih secara aklamasi...