by Flaura R. Azzahra | Nov 25, 2024 | TOUR & NEWS
Jeeno Thitikul—pegolf wanita asal Thailand, meraih kemenangan gemilang di CME Group Tour Championship (21 – 24 Nov 2024) akhir musim dan memenangkan hadiah terbesar dalam sejarah golf wanita di Florida. Thitikul mencetak eagle di hole 17 par 5 dan birdie di hole...
by Putri Aksara | Nov 18, 2023 | TOUR & NEWS
Alison Lee mencatatkan empat birdie pada lima hole terakhirnya untuk mengukir skor 8 under 64 pada Jumat, dan tie (imbang) dengan Nasa Hataoka untuk unggul 36 hole di CME Group Tour Championship. Lee dan Hataoka memiliki skor 14 under 130 di pucuk klasemen. Sedangkan...